Klungkung, - Komitmen soal ketahanan pangan kian menjadi atensi bagi seluruh Koramil yang ada di wilayah teritorial Kodim 1610/Klungkung.
Sebelumnya, Dandim 1610/Klungkung Letkol Inf Armen telah menginstruksikan seluruh Danramil untuk menerjunkan para Babinsa.
Baca juga:
Babinsa Klungkung Kawal Pelaksanaan Tracing
|
"Babinsa harus bisa jadi motor penggerak ketahanan pangan, " tegas Dandim. Rabu (08/05/2024).
Letkol Armen menyebut, Babinsa merupakan ujung tombak TNI-AD dalam mengatasi berbagai kesulitan maupun keluhan yang dialami petani.
"Keberadaan Babinsa, harus bisa menjadi solusi, " tegasnya. (*)